SESPIMMA POLRI BAGI-BAGI TAKJIL
Lembang, 3 April 2023
Serdik Sespimma Lemdiklat Polri Angkatan ke – 69 telah melaksanakan pembagian Takjil kepada para pengguna jalan disekitar Sespimma Polri.
Selain menjalankan ibadah puasa dibulan Ramadhan, diharapkan dengan adanya kegiatan ini dapat memberikan berkah. Baik bagi masyarakat maupun juga Serdik Sespimma Lemdiklat Polri Angkatan ke – 69.